Rabu, 16 November 2016

Contoh soal Kejuruan RODA DAN BAN untuk Teknik Kendaraan Ringan



1.         Keausan ban ditunjukkan oleh
A. Kedalaman tread wear indicator
B. Tebal Carcass
C. Tebal Sidewall
D. Tebal Shoulder
E. Tebal kembangan ban
ANSWER:A
2.         Keuntungan pemakaian ban tubeless adalah
A. Ban tidak bisa bocor
B. Ban bila bocor tidak langsung habis
C. Tidak bisa ditambal
D. Cocok dengan velg tipe jari jari
E. Semua jawaban benar
ANSWER:B

3.         Bagian yang berfungsi untuk mencegah robeknya ban dari rim adalah
A. Tread
B. Sidewall
C. Carcass
D. Bead
E. Breaker
ANSWER:D
4.         Lapisan karet yang menutup bagian samping ban disebut
A. Tread
B. Sidewall
C. Carcass
D. Bead
E. Breaker
ANSWER:B
5.         Pelindung carcass terhadap keausan dan kerusakan oleh permukaan jalan adalah
A. Tread
B. Sidewall
C. Carcass
D. Bead
E. Breaker
ANSWER:A
6.         Peredam kejutan dari permukaaan jalan ke carcass adalah
A. Tread
B. Sidewall
C. Carcass
D. Bead
E. Breaker
ANSWER:E
7.         Merupakan rangka ban yang keras dan berfungsi menahan tekanan udara disebut
A. Tread
B. Sidewall
C. Carcass
D. Bead
E. Breaker
ANSWER:C
8.         Velg yang digunakan pada mesin mesin pertanian dan kendaraan industri adalah
A. Devided type rim
B. Drop center rim
C. Wide drop center rim
D. Semi drop center rim
E. Flat base rim
ANSWER:A

9.         Velg yang dilengkapi dengan taper dan digunakan untuk mobil sedan dan truk kecil adalah
A. Devided type rim
B. Drop center rim
C. Wide drop center rim
D. Semi drop center rim
E. Flat base rim
ANSWER:B
10.      Velg untuk ban truk kecil dengan bentuk bagian tengah yang sedikit cekung memudahkan penggantian ban adalah
A. Devided type rim
B. Drop center rim
C. Wide drop center rim
D. Semi drop center rim
E. Flat base rim
ANSWER:D
11.      Velg yang digunakan untuk truk dan bus dengan struktur pelek rata dan kuat sehingga dapat menahan beban yang lebih berat adalah
A. Devided type rim
B. Drop center rim
C. Wide drop center rim
D. Semi drop center rim
E. Flat base rim
ANSWER:E
12.      5.50 F x 15 SDC, berdasarkan kode velg, angka 5.50 untuk menunjukkan kode
A. Bentuk flens
B. Diameter velg
C. Lebar Velg
D. Type rim
E. Jenis bahan velg
ANSWER:C
13.      Ban yang dibuat dengan lapisan serat arah miring dengan daya serap benturan yang baik adalah jenis ban
A. Radial
B. Bias
C. Tubeless
D. Medium
E. Hard
ANSWER:B
14.      Istilah yang dipakai untuk menyatakan kekuatan ban berdasarkan kekuatan serat katun disebut
A. Tread
B. Radial
C. Rating
D. Rasio
E. Carcass
ANSWER:C
15.      10.0 R 20 14 PR, 14 PR adalah kode ban dalam untuk menunjukkan
A. Bentuk ban
B. Diameter rim
C. Lebar ban
D. konstruksi radial
E. kekuatan ban
ANSWER:E
16.      Alat ini digunakan untuk menahan kendaraan pada waktu dinaikkan yaitu
A. Dongkrak lantai
B. Kunci momen
C. Jack stand
D. Balok penyangga
E. Kunci socket
ANSWER:C
17.      Alat ini digunakan untuk mengangkat kendaraan yaitu
A. Dongkrak lantai
B. Kunci momen
C. Jack stand
D. Balok penyangga
E. Kunci socket
ANSWER:A
18.      Genangan air di jalan yang menjadi penyekat antara ban dengan permukaan jalan, sehingga mengurangi daya cengkeram ban
A. Play Rating
B. Hydro planning
C. Road Holding
D. Hydrolik
E. Pneumatik
ANSWER:B
19.      Berikut adalah faktor yang mempengaruhi hydroplanning, kecuali
A. Kecepatan
B. Tekanan angin
C. Alur tapak ban
D. Jenis kendaraan
E. Jenis Ban
ANSWER:D
20.      Dibawah ini faktor yang mempengaruhi pembuangan air
A. Kedalaman alur telapak
B. Kelebaran alur telapak
C. Jenis velg
D. Jenis pola telapak
E. Kecepatan kendaraan
ANSWER:C
21.      Berikut ini adalah beberapa hal yang tidak termasuk dalam pemeriksaan ban luar adalah
A. Kesesuaian ban terhadap velg
B. Pemeriksaan keausan ban
C. Lebar velg
D. Tekanan angin
E. Kerusakan luar
ANSWER:C
22.      Penyebab utama terjadinya Rib tear pada ban adalah
A. Permukaan jalan yang tidak rata
B. Telapak ban tidak menapak ke permukaan jalan
C. Penggunaan velg yang tidak sesuai
D. Hydroplanning
E. Pemakaian yang tidak standar
ANSWER:B
23.      Fungsi ban dalam adalah sebagai berikut, kecuali
A. Memelihara tekanan angin
B. Mengurangi gesekan ban luar dengan jalan
C. Menerima beban kendaraan
D. Menjaga tekanan ban tetap stabil
E. Menahan gesekan saat pengereman
ANSWER:E
24.      Fungsi utama dari Ban adalah sebagai berikut, kecuali
A. Menahan Berat kendaraan
B. Memindahkan tenaga ke permukaan jalan
C. Mengurangi kejutan akibat permukaan jalan
D. Meringankan sistem kemudi bekerja
E. Menentukan arah kendaraan
ANSWER:E
25.      Pemakaian pelek yang tidak sempurna akan mengakibatkan beberapa hal, kecuali
A. Ketika menikung ban mungkin lepas dari velg
B. Tidak dapat menjaga tekanan angin dengan sempurna
C. Ban dalam mudah rusak/ robek
D. Kecepatan kendaraan semakin bertambah
E. Posisi kedudukan bead kurang baik
ANSWER:D
26.      Benjolan (bagian yang menggelembung) terutama pada shoulder, atau pada sidewall disebut
A. Hydroplanning
B. Rib tear
C. Separation
D. Ply cord
E. Aeroplanning
ANSWER:C
27.      Berikut adalah beberapa hal yang terjadi jika tekanan ban terlalu rendah yaitu
A. Tapak ban bagian tengah cepat aus
B. Kendaraan susah saat berbelok
C. Kendaraan tidak bisa menahan beban
D. Laju kendaraan stabil
E. Kecepatan kendaraan tidak maksimal
ANSWER:E
28.      Dibawah ini yang bukan termasuk faktor yang menyebabkan terjadi keausan ban bagian dalam atau sebelah luar adalah
A. Kendaraan terlalu sering menikung
B. Deformasi atau kelonggaran berlebih pada bagian
     suspensi
C. Penyetelan sudut chamber roda tidak tepat
D. Pemilihan merek ban yang tidak sesuai
E. Penyetelan sudut caster roda yang tidak tepat
ANSWER:D
29.      Hal yang diperhatikan dalam memilih ban dalam, kecuali
A. Ukuran disesuaikan dengan ban luar
B. Merek ban dalam disesuaikan dengan merek
    kendaraan
C. Ban dalam baru dipasang dengan ban luar baru
D. Merek ban dalam disesuaikan dengan merek ban luar
E. Bentuk pentil dan ukuran ban dalam disesuaikan
    dengan jenis velg
ANSWER:B
30.      Alat yang digunakan untuk mengukur tekanan ban adalah
A. Manometer AC
B. Tyre Pressure gauge
C. Pompa hidrolik
D. Manifold tester
E. Compression tester
ANSWER:B
31.      Berikut adalah beberapa hal yang meliputi pemeriksaan ban dalam, kecuali
A. Merek ban dalam
B. Kondisi pentil
C. Karet ban
D. Keliling penampang luar
E. Kesesuaian dengan ban luar
ANSWER:A
32.      Terputusnya ply cord pada sidewall disebut
A. Play rating
B. CBU
C. Separation
D. Rib Tear
E. Hydroplanning
ANSWER:B
33.      Alat yang tepat untuk mengukur play roda adalah
A. Tyre Pressure gauge
B. Feeler Gauge
C. Dial Indicator
D. Dongkrak hidrolik
E. Micrometer
ANSWER:C
34.      Dibawah ini yang tidak termasuk dalam prosedur keselamatan kerja sebelum melepas roda adalah
A. Melepas pada permukaan yang rata
B. Menggunakan dongkrak yang sesuai
C. Menggunakan penahan (jackstand) yang sesuai
D. Memperhatikan posisi menopang kendaraan
E. Semua benar
ANSWER:E
35.      Dibawah ini adalah peralatan paling tepat yang digunakan untuk melepas dan memasang roda adalah
A. Dongkrak, balok kayu, kunci Pas dan palu
B. Dongkrak, balok kayu, Jackstand dan kunci pas
C. Dongkrak, Jackstand, kunci momen dan kunci roda
D. Dongkrak, kunci ring, tang dan obeng
E. Jackstad, tang, kunci pas dan palu
ANSWER:C

Essay
1.       Sebutkan jenis velg berdasarkan metode pembuatan dan bahannya, jelaskan?
2.       Apa yang dimaksud dengan istilah PR (Play Rating) pada ban?
3.       Jelaskan arti dari kode ban tubeless beriku: 11 – R – 22.5 – 14PR!
4.       Apa keuntungan ban tanpa ban dalam (tubeless) dibanding dengan ban dengan ban dalam?
  1. Jelaskan kode pelek berikut ini; 5.50 F x 15 SDC



17 komentar: